Kamis, 29 Desember 2011

Corporate Social Responsibility (CSR)

CSR
Corporate Social Respondibility (mission)

    Program Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Corporate Social Responsibility/CSR) merupakan komitment utama Indofood dalam membantu komunitas dan memberi kontribusi yang optimal kepada masyarakat.

    Pada tahun 2007, Indofood mengembangkan dan melaksanakan berbagai program yang didasarkan pada lima pilar utama dari filosofi CSR jangka panjang:
•    Building Human Capital
•    Maintaining Social Cohesion
•    Strenghtening Economic Value
•    Encouraging Good Governance
•    Protecting The Environment

CSR
Corporate Social Respondibility (programs)

    Building Human Capital
•    Indofood Riset Nugraha
•    Pustaka Anak Nusantara
•    Baktimu Guru, Masa Depan Pertiwi
•    Establishment of quality schools in plantations



    Maintaining Social Cohesion
•    Indofood Peduli
•    Posyandu Revitalization



    Protecting the Environment
•    Adopt Principles and Criteria for Sustainable Palm Oil Production
•    Tree Planting Initiatives
•    Waste Management



    Strenghtening Economic Value
•    Bogasari Mitra Partnership
•    Development of SMEs in Aceh in conjunction with Swiss Contact
•    Partnerships with farmers



    Encouraging Good Governance
•    Compliance with 3 countries rules
•    Best practice certifications : HACCP, GMP, ISO, Halal, SNI


Kesimpulan:
Intinya, CSR adalah operasi bisnis yang berkomitmen tidak hanya untuk meningkatkan keuntungan perusahaan secara finansial, tetapi untuk pembangunan sosial-ekonomi kawasan secara holistik, melembaga, dan berkelanjutan

Sumber: http://www.indofood.com/CSR/Programs/tabid/112/language/id-ID/Default.aspx

1 komentar:

  1. Boleh juga nih, mau tahu berita-berita CSR yang terupdate coba saja kunjungi www.108csr.com

    BalasHapus